Wednesday, July 31, 2019

PENGERTIAN TARI

Pengertian Tari secara umum
      Tari adalah gerak tubuh yang secara berirama senada dengan alunan musik yang dilakukan di tempat dan waktu tertentu.

Pengertian Tari menurut ahli dalam negeri:
1. Jazuli
    Tari adalah irama musik yang dapat digunakan sebagai pengiring yang bertujuan untuk menunjukkan maksud pembuat tari.
2. Bagong Kassudiarjo
     Tari adalah suatu seni yang berupa gerak ritmis yang menjadi alat ekspresi manusia.
3. Yulianti Parani
     Gerak-gerak ritmis sebagian atau seluruhnya dari tubuh yang terdiri dari pola individual yang disertai ekspresi tertentu.
4. S. Humardani
     Ungkapan ekspresif dalam bentuk gerak yang ritmis dan indah.

Pengertian Tari menurut ahli luar negeri:
1. John Weaver
     Gerak-gerak teratur yang elegan, dibentuk secara harmonis dari sikap yang elok dan melawan postur tubuh yang anggun.
2. Aristoteles
     Suatu gerak ritmis yang menghadirkan karakter manusia saat mereka bertindak.
3. Hawkins
     Ekspresi jiwa manusia yang diubah menjadi gerak oleh imajinasi si penciptanya.
4. Susanne Langer
     Gerak-gerak tubuh yang dibentuk secara ekspresif yang diciptakan manusia untuk bisa dinikmati.
   

RAGAM GERAK TARI Gerak Kepala dan Leher 1.   Kedet Gerakan kepala seolah menarik dagu. Gedug Kepala tegak di gerakan kesamping kan...